Senin, 13 September 2010

Cara menyimpan seluruh isi web/blog sekaligus

pagenestMungkin Anda pernah menjumpai sebuah situs web atau blog yang menurut Anda bagus, kemudian Anda ingin menyimpan seluruh artikelnya di komputer, atau menyimpan semua gambar-gambarnya :) . Bisa sih dengan cara manual dengan membuka halaman satu per satu dan menyimpan (save) satu per satu. Cara ini kurang efektif, karena ada cara otomatis untuk menyimpan seluruh isi website/blog sekaligus, yaitu dengan software yang disebut Pagenest Free Edition.

Ada beberapa software serupa untuk keperluan offline browser, seperti teleport dan offline explorer, tetapi biasanya tidak gratis, sedangkan Pagenest ada versi gratisnya, yang bisa di-download di

File installernya kecil hanya 1.77 Mb. Agar download lebih cepat, bisa pakai DAP.

Dengan software Pagenest ini, Anda dapat menyimpan seluruh isi web di komputer sehingga dapat menghemat waktu browsing. Software ini sangat efektif untuk menghemat biaya jika koneksi Internet Anda dibayar berdasarkan lamanya waktu online. Selain untuk menyimpan seluruh isi web yang Anda inginkan, software ini juga bisa dijadikan sarana backup blog Anda, sehingga Anda memiliki arsip dari seluruh artikel di blog Anda di komputer.

Cara menggunakan Pagenest

Setelah Anda menginstall Pagenest dan menjalankannya, Anda langsung melihat window yang menanyakan setting koneksi Internet Anda

pagenest offline browser

Isilah dengan setting koneksi internet Anda saat ini, yang bisa dilihat di:

  • Mozilla Firefox: Tool -> Options -> Advanced -> Network -> Setting
  • Internet Explorer: Tool -> Internet Options -> Connection -> LAN Setting (jika memakai proxy).
  • Opera: Tool -> Preferences -> Advanced -> Network -> Proxy Servers (jika memakai proxy).

Jika Anda meng-cancel window di atas, Anda bisa setting melalui menu Options.

pagenest offline browser


Pada menu Options, tab General, Anda bisa men-setting seolah-olah Pagenest adalah browser-browser terkenal pada saat mengunjungi web site yang akan di-copy atau backup ke komputer. Coba pilih Firefox.

pagenest offline browser

Cara men-download sebuah web site

Pada window Pagenest, klik panah hijau pada menu bar sebelah atas, maka akan muncul window seperti ini:

pagenest offline browser

Isilah dengan data:

Sebagai percobaan, isilah address dengan http://tutorialgratis.net/indeks/

Klik Next kemudian klik Advanced.

pagenest offline browser


Menentukan kedalaman menyimpan

Klik pada bagian Advanced, di sini Anda akan diminta menentukan kedalaman website dihitung dari halaman pertama. Kedalaman 1 adalah halaman itu sendiri. Misalnya jika Anda menyimpan halaman http://tutorialgratis.net/indeks/ dengan kedalaman 2, maka seolah-olah Anda menyimpan halaman itu ditambah halaman yang terbuka jika semua link pada halaman itu di-klik satu kali. Halaman ini (artikel yang sedang Anda baca), juga ikut tersimpan karena merupakan salah satu link di halaman indeks yang berisi daftar seluruh artikel.

Untuk mencoba, atur kedalaman menyimpan 2 halaman seperti pada gambar di bawah ini.

pagenest offline browser


Selanjutnya klik Next dan Download. Akan muncul sebuah window yang dapat di-minimize.


pagenest offline browser

Pada gambar di atas terlihat jumlah file total (Files) dan jumlah file yang akan di-download (ToDo). Untuk menghentikan sementara, klik Pause, sedangkan untuk menghentikan download dan menyimpan web site tersebut ke komputer Anda, klik Pause & Parse. Tunggu beberapa saat, setelah itu Anda dapat membuka file seluruh isi website yang di-download secara offline tanpa terkoneksi internet.

Selamat mencoba!

Senin, 06 September 2010

Cara Memperbaiki Optik PS 1 dan 2

Apabila Playstation anda tidak dapat membaca cd game, loading lama, maupun mengalami Hang di tengah-tengah permainan, lakukanlah pemeriksaan berikut ini sebelum anda memutuskan untuk memperbaiki atau mengganti optik Playstation (ini berlaku untuk PS1 dan PS2).

Coba gunakan beberapa cd game. Hal ini untuk memastikan bahwa cd game yang anda miliki tidak rusak. Jika semua cd game tersebut tidak bisa dijalankan, bisa dipastikan bahwa optik tersebut mengalami kerusakan. Dan jika hanya sebagian dari cd game tersebut yang bisa dimainkan, itu tandanya bahwa optik tersebut sudah lemah. Langkah awal sebelum anda membongkar Playstation adalah membersihkan lensa optik dengan menggunakan Cotton Bud (untuk PS2 tebal, anda terpaksa harus membongkar Playstation untuk bisa mengakses optik tersebut).

Jika sudah yakin bahwa optik Playstation anda rusak, lakukan prosedur di bawah ini.
Playstation 1
-Untuk membuka optik PS1, lepaskan ke-6 baut yang ada di bagian bawah hingga tampak seperti gambar.-Bersihkan semua benda yang bergerak pada mekanik optik terutama Rel Optik.
-Lakukan penyetelan terhadap Variabel Resistor (VR). Untuk yang satu ini, lakukan dengan HATI-HATI.Caranya adalah dengan memutar VR ke arah kiri (untuk memperlemah sinar laser), atau ke arah kanan (untuk memperkuat sinar laser). Selalu memutar VR ke arah kiri terlebih dahulu sedikit demi sedikit dan jangan memutar melebihi 45 derajat. Lalu tes Playstation anda. Jika masih belum bisa, barulah memutar VR ke arah kanan. Sekali lagi jangan melebihi 45 derajat. Selanjutnya lakukan pengetesan.
Anda sudah melakukan semua petunjuk dan ternyata masih belum bisa memainkan Playstation anda? Tenang,.. Masih ada cara terakhir. GANTI OPTIK ANDA hehehe...)

Playstation 2
-Untuk memperbaiki optik PS2, caranya kurang lebih sama dengan cara memperbaiki optik PS1. Perbedaannya pada optik PS2 terdapat 2 VR, 1 untuk cd game PS1 dan 1 lagi untuk cd game PS2. Untuk lokasi VR pada optik PS2 slim, silahkan lihat pada gambar.
-Untuk mengeluarkan optik tersebut, cukup buka kedua baut di besi rel optik.

Tampilkan Versi Windows Yuu !!

Wah sebenarnya trik ini udah lama ada,, cuman lupa mulu mau postinginnya. baru inget tadi pas lagi utak atik Tuneup Uttilities.. ahh inget deh,, terus saya coba inget inget alamat registrinya,, wah gampang letaknya pasti di current user,, wahahha langsung simak yu

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.

Klik Start >> Run >> kemudian ketikkan regedit kemudian klik OK atau ENTER, seperti di bawah ini.



Kemudian akan tampil jendela Registry Editor.
Kemudian klik HKey Current User >> Control Panel >> Desktop seperti di bawah ini.


Kemudian pada sisi sebelah kanan, cari dan klik double PaintDesktopVersion hingga muncul jendela Edit DWORD Value, seperti di bawah ini.


Kemudian isikan 1 dan lanjutkan dengan menekan OK.
Selesai.

Sekarang, restart atau Log Off PC / laptop Anda dan pastikan versi Windows muncul pada desktop sebelah kanan bawah, seperti di bawah ini.


Selamat Mencoba!! Wahhahaha peace ya bro !!

Tips Membuat Shortcut shutdown, log off, dan restart


Wah,, pegel juga postingin banyak pada bulang ini... maah harus ngurusin 2 blog lainnya juga :D Senang jika teman teman masih mau berkunjung kesini.
Kali ini kita sama-sama akan mencoba membuat shortcut shutdown, restart dan logoff,.Setelah saya amati, cara buatnya ngga kaya membuat shortcut yang lain,, lebih aneh gitu deh dan harus pake trik tertentu heheh
dan lebih ngeselinnya harus masukin beberapa kode gitu deh,, huaa koq harus begini ?? wah saya ga tau, tanya ama microsoft ajah gih ^_^
Ah lama.....Langsung saja, mari kita coba


Membuat Shortcut, Restart dan Log off
  1. Klik kanan di desktop masing-masing, kemudian New -> Shortcut
  2. Akan muncul sebuah form, ketikkan kode sesuai shotcut yang ingin dibuat, berikut kodenya:
  3. Shortcut Shutdown : shutdown.exe -s -t 00
  4. Shortcut Logout : shutdown.exe -l -t 00
  5. Shortcut Restart : shutdown.exe -r -t 00
  6. Shortcut cancelshutdown : shutdown.exe -a -t 00
  7. Copy code yang bertext tebal, biar ga salah saya sarankan di copas (copy paste) aja ya!
  8. Selanjutnya klik next, kemudian tentukan nama shortcut , klik Finish
  9. Sekarang kita udah punya shortcut untuk shutddown, restart ato logout. Cara menggunakannya cukup klik double

Berikut Penjelasan Kode Diatas Dari Sebuah Website

  • Shutdown.exe(spasi)-s(spasi)-t(spasi)00.
  • 00 = Adalah waktu delay sebelum komputer shutdown ato restart, angka ini dapat diganti sesuai keinginan, misalnya 20, berarti kita akan menunggu 20 detik sebelum komputer mejalan kan perintah.
  • L : Log out
  • R : Restart
  • S : Shutdown
  • A : Cancel Shutdown
  • M\\computername : Shutdown komputer lain dalam jaringan. Tentu saja Anda harus mengetahui password administrator atau hak terhadap komputer yang bersangkutan
  • Txx : Waktu tunggu shutdown
  • F : Tetap shutdown walaupun masih ada program yang berjalan
  • Contoh penggunaan kode -f , misalnya Shutdown.exe -f -t 20 (artinya shutdown tetap dijalankan walaupun masih ada program yang berjalan, dan windows akan memberikan waktu tunggu selama 20 detik sebelum windows benar-benar shutdown)
Note : Untuk shortcut Cancel Shutdown, dapat digunakan jika shutdown memiliki waktu delay
Gimana, udah di coba kan? Semoga ??Cara Membuat Shortcut Shutdown,Restart,Logout ini bermanfaat buat rekan-rekan

Tips dari saya :
“Agar tampilan shortcut lebih menarik, klik kanan -> properti -> klik tab shortcut kemudian klik tombol change icon, pilih icon yang kita sukai, kemudian klik OK.”

Semoga bermanfaat ya gan. !!

Kumpulan kode2 Nokia, SE, Motorola

Kode Rahasia untuk handphone merk Sony Ericsson :
*#06# : Untuk Mengecek kode nomor IMEI (Internasional Mobile Equipment Identity).
*#0000# : Untuk melakukan reset kepada bahasa semula (english).
> * < < * ” : Melihat teks-teks yang ada pada handphone
< * * < : Digunkana untuk Mengunci SIM Card.
>*<<*<*=========> service menu-menanpilkan versi software ponsel,tekan"yes" berulang-ulang untuk melihat semua data software dan tekan ">" untuk melihat semua texts yang terdapat pada ponsel
<**< ===========> mengunci simcard-jangan mengunci jika anda tidak tahu kode uncloknya.jika simcard terkunci anda tidak bisa mengganti kartu

Sortcuts :
1. Untuk save nomor “Missed Call” pada direktori handphone.
Silahkan Cari terlebih dahulu menu “Missed Call”, lalu kemudian kita pilih “Yes” supaya memunculkan nomor yang ingin dituju. Lalu kemduian Pilih nomor yang mana saja (antara 0 sampai dengan 9 ), lalu tekan “clear” hanya sekali saja, ini dilakukan untuk dapat memblok nomor selular tadi, lalu kita tekan dan kemudian kita tahan 2 kali, maksud nya adalah untuk memilih “Hide Id?” kemudian kita pilih ‘Yes’.

2. Menyimpan nomor di memori ponsel (bukan SIM Card).
Lakukan cara normal untuk simpan nomor. sewaktu muncul tampilan untuk menyimpan nomor telah terlihat maka kemudian tekan ‘#’ sekali dan pilih lokasi yang kita inginkan, atau bisa juga dengan tekan ‘#’ 2 kali agar dapat melihat letak posisi selanjutnya.

3. Menghubungi nomor dari pesan SMS.
arahkan kursor ke nomor yang tertera di sms,lalu pilih “Yes”.
Shortcut untuk Gambar :
(Berlaku di hampir semua handphone Symbian).

Ketika gambar terlihat di galeri, tekan :
1 : cara ini untuk memutar gambar ke arah sebelah kiri.
2 : putar gambar ke arah kanan.
5 atau 7 : melakukan (zoom) pada gambar.
* : melakukan tampilan yang fullscreen ataupun yang non fullscreen.

NOTES : Kadang berbeda di tiap ponsel, namun sebagian besar seperti ini.

Hard Reset :
Peringatan !! Semua data yang disimpan pada ponsel akan terhapus!!.
Handphone dalam keadaan mati (off), tekan dengan cara bersamaan tombol telepon (untuk panggilan), lalu angka 3, dan juga tombol * (tombol bintang). dengan menekan tombol tersebut bersamaan kemudian kita ON kan. Trik ini berlaku di sebagian besar ponsel Nokia.

tambahan pada handphone Nokia GSM
Untuk Nokia tipe 21xx
Kode dan Penjelasan
*#06# melihat Kode IMEI hadnphone
*#3283# melihat waktu produksi Minggu-an /Bulan & Tahun
*#9999# Untuk melihat Versi dari Software nya.
Nokia tipe 32xx
Kode dan Penjelasan
*#06# Melihat Kode IMEI handphone
*#0000# Melihat Versi dari Software handphone
*#92702689# untuk masuk ke Menu Layanan
*#746025625# Memberhentikan jam Sim (sim Clock Stop)
*3370# EFR di aktifkan, suara telpon akan menjadi lebih jernih, namun baterai akan lebih cepat habis.
#3370# EFR tidak aktif.
*4720# HR diaktifkan, namun suara menjadi lebih tidak jernih, namun baterai menjadi lebih tahan lama.
#4720# HR di non-aktifkan.
Nokia tipe 51xx
Kode dan Penjelasan
*#06# Mengecek Kode IMEI Hadnphone
*#0000# Melihat Versi dari Software handphone
*#92702689# untuk masuk ke Menu Layanan
*3370# EFR di aktifkan, suara telpon akan menjadi lebih jernih, namun baterai akan lebih cepat habis.
#3370# EFR tidak aktif
*4720# HR diaktifkan, namun suara menjadi lebih tidak jernih, namun baterai menjadi lebih tahan lama.
#4720# HR OFF.
Nokia tipe 61xx
Kode dan Penjelasan
*#06# Mengecek Kode IMEI Hadnphone
*#0000# Melihat Versi dari Software handphone*#92702689# Menu layanan
*3370# EFR di aktifkan, suara telpon akan menjadi lebih jernih, namun baterai akan lebih cepat habis.
#3370# HR Nonaktif.
Nokia tipe 81xx
Kode dan Penjelasan
*#06# Mengecek Kode IMEI Hadnphone
*#8110# Versi dari Software, dan juga tanggal produksi dan nomor model handphone
*#92702689#Masuk ke dalam Menu layanan
Nokia tipe 88xx
Kode dan Penjelasan
*#06# cek IMEI
*#0000# cek versi dari Software
*#92702689# masuk ke Menu Layanan
*3370# EFR di aktifkan, suara telpon akan menjadi lebih jernih, namun baterai akan lebih cepat habis.
#3370# EFR nonaktif.
Nokia tipe 90xx
Kode dan Penjelasan
*#06# cek IMEI
*#6823711
58412125# Cek Versi dari Software handphone
*#3283# cek waktu Produksi

UPDATE*

Kode" buat motorola
sw & HW version : *#300# ok
full key test : *#301# ok
set language to english : *#303# ok
set off enginerring : *#304# ok
set on enginerring : *#304*19980722# ok
enginerring test mode : *#307# ok
master unclock code for phone and sim lock : 19980722 ok
acoustik test : *#302# ok
flex version : #02# without sim card

cdma nokia
*#0000# untuk melihat type hp
*#3001*12345# untuk set nam
codenya nihh *#7370* untuk nokia 6600
buat cdma *#837#
NOKIA CDMA
#837# <==== SOFTWARE VERSION
#92772689# <===== UNTUK NGELIAT SERIAL/ESN (IMEI jika pada GSM)
#75682# <<====== phone restart
cdma : *3001#12345#
master reset untuk nokia 3155i apa ya??
selain *#7370# & *#7780#
ekedar buat tambahan informasi
  1. untuk format hp nokia DCT4 dikategorikan pada Hp 3100, 3200, 6020, 7260, 6610 dan masih banyak lg yg sejenisnya bisa menggunakan kode format *#7780#
  2. untuk Hp Nokia seri WD2 dikategorikan pada Hp s.60 2rd contohnya 6600, 7610, 3230, 6670, 6630 etc. bisa menggunakan kode format *,3, green dial, power on secara bersamaan
  3. dan untuk Hp nokia seri BB5 seperti N-Series, 6270, 3650, N-Gage, 7650 dan sejenisnya bisa menggunakan kode format *#7370#
*#7780# =====> mengembalikan ke setting pabrik
xx# ====> akses cepat ke nama/no.telp di phone book ponsel
cth: 15#
*#7760# ====> menampilkan kode pabrikan ( utk tipe ponsel lama)
*#2640# ====> menampilkan kode pengaman ponsel yg digunakan( jika pake standar kode gak akan terlihat).
*#30#============> menampilkan "private number" yang menghubungi anda
*#73#============> mereset timer ponsel dan skor game (pada beberapa ponsel)
*#2820#==========> untuk menampilkan alamat IP bluetooth
*#92702689#======> untuk memunculkan serial number,date made, purchase date, date of last repair,transfer user data
*#67705646#======> untuk mengganti logo operator pada nokia 3310 dan 3330
*3370# ===> Aktifkan Enhanced full rate codec ( EFR ) artinya ponsel akan pake kualitas suara terbaik cuman sedikit menguras daya batray
#3370# ===> non aktif EFR
*#4720# ===> Aktifkan half rate codec artinya ponsel akan pake kualitas suara rendah ato buruk tapi dapet menghemat batray
*#4720# ===> non aktif half rate codec
*#0000# ===> tampilkan versi firmware ponsel
baris pertama versi software
baris kedua tgl pembuatan software
baris ketiga tipe kompresi yg digunakan
*#06# ===> tampilkan imei
NB : bbrapa kode hanya untuk tipe ponsel tertentu
klo ketemu kode lagi , gw posting lagi , jgn lupa grp donk hehehehe....
*3370# Untuk mengaktifkan Full Rate Codec (EFR) - HP Nokia kamu akan memiliki kualitas suara yang maksimal tapi, waktu bicara akan berkurang sekitar 5%
#3370# Untuk mematikan Full Rate Codec (EFR)
*#4720# Mengaktifkan Half Rate Codec - Ponsel nokia kamu akan memiliki kualitas suara terendah, tetapi akan meningkatkan waktu bicara (Talk time) sekitar 30%
*#4720# Mematikan fungsi Half Rate Codec
*#0000# Menampilkan informasi firmware ponsel
*#9999# Menampilkan informasi firmware ponsel jika *#0000# ngga jalan
*#06# Untuk mengetahui International Mobile Equipment Identity (IMEI Number) kita
#pw+1234567890+1# Mengunci status provider. (gunakan tanda "*" untuk memisahkan antara "p,w" dan tanda "+" )
#pw+1234567890+2# Mengunci status Network. (gunakan tanda "*" untuk memisahkan antara "p,w" dan tanda "+" )
#pw+1234567890+3# Mengunci Status Country. (gunakan tanda "*" untuk memisahkan antara "p,w" dan tanda "+" )
#pw+1234567890+4# Mengunci status SIM Card. (gunakan tanda "*" untuk memisahkan antara "p,w" dan tanda "+" )
*#147# mengetahui siapa yang nelpon kamu terakhir kali (hanya untuk vodofone)
*#1471# panggilan terakhir (hanya nntuk vodofone)
*#21# Mengetahui kemana semua panggilan dialihkan
*#2640# Menampilkan security code yang sedang digunakan
*#30# untuk menampilkan private number (Biasanya IM3 neh)
*#43# untuk memeriksa status "Call Waiting" di ponsel kamu.
*#61# untuk memeriksa nomor panggilan yang "On No Reply"
*#62# untuk memeriksa nomor panggilan yang "Divert If Unreachable (no service)" dan mengetahui kemana dialihkannya
*#67# untuk memeriksa nomor panggilan yang "On Busy Calls" dan mengetahui kemana dialihkannya
*#67705646# untuk menghilangkan logo operator pada 3310 & 3330
*#73# Untuk menghapus timer ponsel dan score pada games ponsel
*#746025625# Menampilkan SIM Lock Status, kalo ponsel kamu mendukung fungsi power saving "SIM Clock Stop Allowed", itu berarti kamu bisa mendapatkan waktu terbaik untuk standby (Berapa lama kamu standby)
*#7760# kode produk
*#7780# mengembalikan settingan pabrik
*#8110# melihat versi untuk nokia 8110
*#92702689# menampilkan - 1.Serial Number, 2.Date Made, 3.Purchase Date, 4.Date of last repair (0000 untuk no repair), 5.Transfer User Data. Untuk keluar dari mode ini, kamu perlu me-restart HP kamu
*#94870345123456789# mematikan fungsi PWM-Mem
**21*nomorhp# menghidupkan "All Calls" dan mengalikan ke nomer yang tertulis
**61*nomorhp# menghidupkan "No Reply" dan mengalikan ke nomer yang tertulis
**67*nomorhp# menghidupkan "On Busy" dan mengalikan ke nomer yang tertulis
12345 ini security code bawaan nokia (Standard)

CD Key/Serial Key/Serial Number

1. CD KEY/SERIAL KEY PROGAM-PROGAM UMUM

© ACDSee 7.0.47
4QWD4K-25TJ5-T2HQ4K-GV7ZGZH
4BQDFK-KHJQF-6Y9ZF7-GV6JSQT

© ACDSee 9.0.108
DYDDVH-334DJ-3M98X3-DXGGGNV

© ACDSee 10.0.219_en
D56D7H-334K2-3WV524-747BGQV-7YR

© Adobe PhotoShop 7
1045-0203-3247-2217-3566-6177

© Adobe PhotoShop 8.0 CS 1
1111-1111-1111-1111-1111-1111
1039-1121-2998-7586-7388-7545

© Adobe Photoshop 9.0 CS 2
1045-1679-5983-3212-4166-6782

© CorelDRAW 11
DR11CRD-0012082-DGW

© CorelDRAW 12
DR12WUF-0525390-FKF

© Counter Strike
5ZN2F-C6NTT-ZPBWP-L2DWQ-Y4B49

© Internet Download Manager
SPOZ9-2E9IO-AKDRY-LIKEU

© Macromedia Flash MX 2004
WPD700-59309-14394-64786
WPD700-58202-88194-29915

© MusicMatch Jukebox v7.50.0089a
J27G3-79HJJ-KLHU2-494HJ

© Nero Burning ROM v6.3.0.3
1A23-0094-9030-1238-3920-3078
1A23-0063-4030-1664-4902-4486
1A23-0030-0030-1614-4431-4510

© Real Player 8.0
1356-04-4068

© Windows Blinds v4.4
WB-N320R-SJHJG-R9572-QF7SL-2276907175
DX-JF85Q-DDS4L-QIDGI-FAL44-785764

2. CD KEY/SERIAL KEY MICROSOFT WINDOWS:

© Microsoft Windows 95
35695-0EM-0008411 -93110

© Microsoft Windows 97
19797-0002397-12345

© Microsoft Windows 98
K4HVD-Q9TJ9-6CRX9-C9G68-RQ2D3

© Microsoft Windows 98 SE
HQ6K2-QPC42-3HWDM-BF4KJ-W4XWJ

© Microsoft Windows ME
B6BYC-6T7C3-4PXRW-2XKWB-GYV33

© Microsoft Windows 2000 Pro
F6PGG-4YYDJ-3FF3T-R328P-3BXTG

© Microsoft Windows XP Home Edition
GYB68-HK868-CYF3H-YHQPX-TGCW6

© Microsoft Windows XP Professional
FCKGW-RHQQ2-YXRKT-8TG6W-2B7Q8

© Microsoft Windows XP Professional Service Pack 1
7QVT6-T2738-WRKJB-YKRFQ-XVK98

© Microsoft Windows XP Professional Service Pack 2
XR3WH-V9YVD-XMPDG-83RXB-7C3HJ
WCBG6-48773-B4BYX-73KJP-KM3K3
V2C47-MK7JD-3R89F-D2KXW-VPK3J
H689T-BFM2F-R6GF8-9WPYM-B6378
VX8MR-MC3W4-D2T7G-2XYYV-WV9HJ
R8P77-FM8RH-BFDCC-3BMCY-QGWPD

© Microsoft Windows Vista
Vista Business : 72PFD-BCBK8-R7X4H-6F2XJ-VVMP9
Vista Home Basic : 762HW-QD98X-TQVXJ-8RKRQ-RJC9V
Vista Home Premium : 8XPM9-7F9HD-4JJQP-TP64Y-RPFFV
Vista Ultimate : 6F2D7-2PCG6-YQQTB-FWK9V-932CC

3. CD KEY/SERIAL KEY MICROSOFT OFFICE:

© Microsoft Office 97
1234-1979797

© Microsoft Office 2000 Premium
GC6J3-GTQ62-FP876-94FBR-D3DX8

© Microsoft Office XP
FM9FY-TMF7Q-KCKCT-V9T29-TBBBG

© Microsoft Office 2003
GWH28-DGCMP-P6RC4-6J4MT-3HFDY

© Microsoft Visio 2002
DY6WQ-D3FYG-V89BY-8KPG9-8YW9M

Minggu, 05 September 2010

Cara setting jaringan warnet ( speedy )

18d03850-16bc-4e47-9084-5c4f41d500dc

Kemampuan untuk melakukan Instalasi dan setting untuk sebuah Warung Internet (Warnet) selama ini dianggap hanya dimiliki oleh mereka yang sudah lama berkecimpung didunia IT Administrator. Dengan mematok biaya yang cukup lumayan mereka bersedia membantu kita dalam membangun sebuah Warnet yang hendaknya akan kita gunakan sebagai Unit Produksi. Ketidaktahuan tentang bagaimana sebuah sistem jaringan dapat berjalan lancar adalah alasan utama kita untuk terus menggunakan tenaga mereka. Berangkat dari keadaan tersebut maka saya menuliskan panduan ini. Sengaja dibuat dengan menampilkan langkah demi langkah agar dapat dimengerti dan dipahami bahkan oleh seorang yang sama sekali belum mengenal jaringan.

—– more —–

Pada panduan ini akan dibahas instalasi dan setting untuk sebuah warnet yang memiliki 1 server & 12 client seperti terlihat pada gambar di bawah ini:

gbr-1.jpg

Persiapan Hardware & Software
Hendaknya sebelum kita melaksanakan instalasi jaringan, terlebih dahulu kita mempersiapkan Hardware & software yang akan tersambung di dalam lingkup jaringan tersebut. Beberapa langkah persiapan yang diperlukan adalah :
1. PC Server, spesifikasi minimal yang disarankan :
a. Hardware :

  • MotherBoard : Kecepatan setara 3.00 Ghz untuk dual Core

  • Ram : 1 Ghz

  • Harddisk : 160 GB

  • NIC / LAN Card : 10/100 Mbps

  • Drive : DVD / CD Writer

  • Spesifikasi lain : Optional

b. Software :

  • Windows XP SP2

  • Bandwith Controller / Manager

  • Billing System, dll

  • Anti Virus

  • Firewall

  • Anti Spyware, Malware, Adware

2. PC Client
a. Hardware :

  • MotherBoard : Kesepatan setara 2.80 Ghz

  • Ram : 512 MB

  • Harddisk : 40 Ghz

  • VGA Card : Optional untuk Game

b. Software :

  • Windows XP SP2

  • Browsing Tools :

1. Internet Explorer
2. Mozilla FireFox (Free)
3. Opera

  • Chatting Tools :

1. Yahoo Messenger (Free)
2. MSN Live Messenger
3. MiRC
4. ICQ

  • Game Online, Example:

1. Warcraft III
2. Ragnarok Online
3. Diablo II, dsb

  • Adobe Reader (Free)

  • WinZip

  • WinRar

  • Anti Virus (AVG Free Recommended)

  • Winamp (Free)

  • ACD See (Optional)

  • Microsoft Office (Optional)

  • Billing System, dsb

Sistem Operasi Window$ memang sangat mahal, untuk itu kita bisa mensiasatinya dengan membeli CPU second Built-up dari luar negeri yang masih bagus. Biasanya selain kualitasnya lebih tinggi dari pada CPU rakitan, CPU Built-up dari luar negeri juga sudah dilengkapi dengan, Sistem Operasi Standar Windows.

3. Hub / Switch / Router
Merupakan alat yang digunakan untuk membagi koneksi internet dari PC server ke PC
Client. Pilihan antara Hub / Switch / Router ditentukan oleh kemampuan koneksi yang
ingin dihasilkan, dan tentu saja di sesuaikan dengan dana yang tersedia. Pada studi
kasus kita kali ini saya akan menggunakan Switch sebagai pembagi koneksi internet.
4. Modem
Modem adalah sebuah device yang digunakan sebagai penghubung dari sebuah PC atau
jaringan ke Penyedia Layanan Internet (Internet Service Provider / ISP). Penggunaan
Modem yang akan di bahas kali ini adalah modem jenis ADSL. Modem jenis ini
biasanya digunakan oleh ISP Telkomspeedy. Untuk jenis modem ADSL itu sendiri bisa
dipilih berdasarkan kebutuhan. Kali ini penulis mengambil contoh ADSL LynkSys AM
300 yang hanya mempunyai 1 (satu) port saja sebagai Dialup Device.

Setting Modem ADSL Eksternal
Berikut adalah langkah yang harus dilakukan untuk memastikan PC Server terhubung ke
internet :
1) Buka Internet Explorer anda dan ketikan alamat berikut : 192.168.1.1 (biasanya adalah
alamat IP default bagi Modem).
2) Setelah muncul jendela login isikan username: admin Password: admin, atau sesuai
dengan user guide yang terdapat pada saat pembelian Modem.
3) Isikan sesuai dengan yang tertera pada gambar berikut, kecuali user name dan password yang masing-masing berbeda sesuai dengan yang didapat dari ISP.
4) Pengisian selanjutnya adalah untuk mengijinkan DHCP Server enable/disable,
sebaiknya dipilih Option Enable agar kita tidak direpotkan dengan urusan menyetel satu
demi satu IP Client. Karena fasilitas ini mempunyai kemampuan untuk mensetting IP
Client secara otomatis.
5) Untuk pengisian Time Zone dilakukan sesuai dengan domisili anda tinggal. Dan untuk
time server settingan yang tertera pada gambar adalah settingan yang saya
rekomendasikan.
6) Jika kita ingin mengganti modem username & password kita dipersilahkan untuk
melalukannya pada option berikut :
7) Status Koneksi kita bisa kita pantau pada tabs status (gambar), sebetulnya alamat IP
kita tertera pada bagian bawah layar. Tidak saya tampilkan dengan alasan keamanan.
8) Setelah semua tersetting dengan baik langkah pengujian yang bisa kita lakukan adalah
dengan membuka Internet Explorer kita, lalu masuk ke salah satu alamat WEB yang
mudah diloading. Contoh : Http://www.google.co.id/ lalu untuk pengetesan kecepatan
bisa dilakukan melalui beberapa situs yang menyediakan layanan pengukuran
Bandwith, contoh: http://www.sijiwae.net/speedtest/ .

Sinkronisasi
Setelah hubungan antara PC server dan koneksi internet dapat berjalan lancar langkah
selanjutnya adalah sinkronisasi. Agar semua komputer dapat tersinkronisasi secara benar, berikut adalah langkah-langkah yang harus dilakukan :
1) Sinkronisasi Nama Komputer / PC dan Nama Work Group dilakukan dengan cara
sebagai berikut :
a. Menampilkan Task Control System

gbr-5.jpg

b. Pada Tab Computer Name klik Change untuk mengubah nama komputer dan
nama WorkGroup. Nama komputer sebaiknya diurutkan sesuai dengan nomor
Clientnya untuk memudahkan kita mengingat masing-masing nama komputer,
nama masing-masing PC tidak boleh sama. Namun untuk nama Workgroup
harus lah dibuat sama untuk semua Client dan juga Server.

gbr-6.jpg

c. Setelah nama PC kita ganti langkah selanjutnya adalah mengganti Network ID
dengan cara mengeklik Tab Network ID pada task Control System tadi.
i. Pada pertanyaan How Do You Use This Computer pilihlah option This Computer is part of a business network, kemudian Klik Next.

gbr-7.jpg

ii. Pada Option selanjutnya pilihlah Network without a Domain.

gbr-8.jpg

iii. Selanjutnya isikan nama WorkGroup sesuai dengan nama WorkGorup yang kita isikan pada waktu mengganti nama PC pada langkah (b) tadi.

gbr-91.jpg

iv. Selanjutnya Klik Next dan kemudian Finish. Tunggu beberapa saat hingga komputer selesai melakukan pergantian Network ID dan lakukan restrat System Operasi / Reboot.

2) Sinkronisasi Waktu / Jam dilakukan dengan menempuh langkah sebagai berikut:
a. Double klik tampilan jam yang ada pada sudut kiri bawah desktop anda.
b. Pilihlah tabs Internet Time => Update Now

gbr-10.jpg

c. Tunggu beberapa saat hingga terdapat statement berikut : The time has ben
succesfully Synchronized.
d. Jika yang tampil adalah statement error, maka ulangi klik Update Now hingga
berhasil menyamakan waktu PC anda dengan server Windows.
e. Jika Update berhasil, namun jam yang ditampilkan tidak sama, maka kesalahan
mungkin terjadi pada Time Zone untuk wilayah WIB wilayah waktunya adalah
GMT + 07.00 Bangkok, Hanoi, Jakarta sedangkan untuk WITA adalah
GMT+08.00 Perth dan WIT dengan GMT + 09.00 Seoul.

gbr-11.jpg

Internet Connection Sharing (ICS)
Sampai dengan tahap ini PC yang terkoneksi keinternet hanyalan PC server saja. Untuk
memberikan akses bagi PC client agar mempunyai akses ke internet kita perlu mengaktifkan Internet Connection Sharing yang kita miliki pada PC server. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :

1) Buka Jendela Network Connection yang terdapat pada Control Panel. Lalu klik kanan
pada Koneksi aktif kita ke internet => pilih Properties.

gbr-12.jpg

2) Pada tabs Advanced aktifkan option Allow other network users to connect through this
computer’s Internet Connection.
3) Setelah Koneksi Internet berhasil di sharing maka akan muncul 2 buah macam koneksi. Sebaiknya ganti nama masing-masing koneksi tersebut agar mudah membedakan antarakoneksi yang terhubung ke Modem dengan Koneksi yang terhubung ke Switch dengan cara me-rename masing-masing koneksi tersebut.

gbr-13.jpg

4) Jika kita buka properties pada koneksi yang terhubung ke Switch, pada tabs support
terdapat alamat IP yang akan menjadi default Gateway bagi PC Client yang akan
terhubung melalui PC Server (192.168.0.1).

gbr-14.jpg

Network Setup
Langkah-langkah yang kita lakukan tadi hanyalah untuk memberikan izin bagi PC Client agar dapat mengakses Internet. Untuk mengaktifkan Izin tersebut dilakukan dengan cara mensetup Network / Jaringan yang kita miliki. Langkah pengerjaannya adalah sebagai berikut :
1) Buka Network Setup Wizard yang terdapat pada Control Panel. Lalu lakukan langkah
seperti pada gambar. (pastikan Koneksi ke internet dalam keadaan hidup).

gbr-15.jpg

gbr-16.jpg

2) Pada pilihan select a Connection Method pilih yang Connect Directly to the Internet
untuk PC server dan bila melakukan settingan pada PC Client plihlah Option Connect to
the internet through a residental gateway.

gbr-17.jpg

3) Option Berikut meminta kita menentukan koneksi yang mana yang akan kita gunakan
untuk melakukan dial-up ke Internet. Pilihlah koneksi yang tersambung ke Modem.
Pilihan ini tidak ada pada saat kita melakukan setting di PC Client.

gbr-18.jpg

4) Isikan Computer Name sesuai dengan nama yang telah kita berikan tadi, lalu isikan
Computer Description jika anda inginkan (Optional / tidak diisi tidak berpengaruh).

gbr-19.jpg

5) Isi Nama Workgroup sesuai dengan nama yang telah kita tentukan sebelumnya. Perlu
saya ingatkan kembali bahwa nama workgroup sebaiknya sama untuk semua komputer
agar langkah setting lebih mudah.

gbr-20.jpg

6) Pilihlah option Turn On File and Printing Sharing pada task selanjutnya.

gbr-21.jpg

7) Setelah settingan pada jendela log kita anggap benar klik next untuk menjalankan /
Mengaktifkan settingan yang telah kita buat tadi.

gbr-22.jpg

8) Tunggu beberapa saat hingga komputer selesai menyesuaikan dengan settingan
barunya.

gbr-23.jpg

9) Pilih option just finish wizard, lalu klik Next = > Finish. Biasanya PC akan otomatis
reboot setelah menyelesaikan prosedur tadi.

gbr-24.jpg

gbr-25.jpg

Langkah yang sama kita lakukan pada semua PC Client. Perbedaan cara setting antara PC
Server dan PC Client hanyalah terletak pada point 2 dan point 3.

Setelah menyelesaikan langkah settingan tersebut pada PC Client lakukanlah pengetesan
koneksi dengan cara yang sama dengan PC Server, yaitu mengunjungi alamat situs yang mudah di Loading dan mengetes kecepatan koneksi. Bila koneksi yang ada dirasa terlalu lambat silahkan lakukan pengecekan pada settingan Network tadi apakah ada Option yang salah atau tidak, dan juga lakukan pengecekan pada koneksi perkabelan apakah suda terposisikan dengan baik atau belum.
Sampai dengan langkah ini semua PC Client bisa terhubung dengan bebas ke Internet selama PC Server menghidupkan Koneksinya. Untuk membatasi penggunaan pada PC Client adal beberapa pilihan. Yang pertama adalah membuat list user dari Computer Client, user mana yang mempunyai hak untuk mengakses internet yang mana yang tidak diizinkan untuk mengaksesnya. Settingan tersebut biasanya digunakan di perkantoran. Sedangkan untuk warnet, pembatasan akses biasanya dilakukan dengan menginstalkan program billing pada C Server dan PC Client. Untuk produk billing dalam negeri sudah terdapat beberapa pengembang program diantaranya adalah www.billingexplorer.com dan www.indobilling.com untuk keperluan setting billing ini silahkan menghubungi pengembangnya masing-masing.

Tips Membuat Komputer Kita Berbicara

Penasaran nggak sob dengan judul Tips Membuat Komputer Kita Berbicara?? pasti penasaran kan?? Emang komputer bisa berbicara?? Dibilang nggak ya nggak dibilang bisa ya bisa, aduhhh, gimana sih?? jadi bingung ni. Oke, kalau binGung mendingan kita coba praktikan aja, biar lebih mudeng. Talk Less Do More,,, Hehehe
  1. Pertama, buka notepad.
  2. Copy-Paste script berikut :

Dim msg, sapi
msg = InputBox ( "Apa yang Anda ingin saya katakan?", "Masukan kata-kata")
Set sapi = CreateObject ( "sapi.spvoice")
sapi.Speak msg
  1. Save as, kemudian pilih all files lalu kasih nama mypc.vbs
  2. Selesai
Coba sekarang anda klik 2x.. Gimana?? keren kan?? hehe

Atau kalau yang nggak mau menggunakan InputBox (Jadi pas di klik 2x langsung berbicara tanpa perlu memasukan kata-kata). Scriptnya seperti ini :

Dim msg, sapi
msg = "Ganti dengan kata-kata anda"
Set sapi = CreateObject ( "sapi.spvoice")
sapi.Speak msg


Tips ini sudah saya coba dan hasilnya : 100% Tested n Worked..!!

Selamat Mencoba

Cara Membuka File Office 2007 di Office 2000 dan 2003

Cara Membuka File Office 2007 di Office 2000 dan 2003Cara Membuka File Office 2007 di Office 2000 dan 2003: Membuka file office 2003 di Office 2007 itu wajar dan biasa, tapi bagaimana kalau diharuskan membuka file office 2007 di Office 2003? sungguh luar biasa kesal jika mendapat file yang sangat penting namun, filenya adalah file yang kompatible dengan Office 2007, sedangkan dikomputer Anda mungkin masih menggunakan Office 2000 atau 2003. Memang tips ini sudah ketinggalan sekali, tapi ngga ada salahnya untuk yang belum tahu agar bisa tahu. ^_^. Jika kita menggunakan Office 2003
Ganti saja dengan Office 2007. Enggak ah, udah biasa menggunakan Office 2003. Banyak saya temukan orang-orang yang seperti kejadian diatas, termasuk banyak diantara mereka adalah teman-teman kuliah saya. Mereka beralasan, katanya Office 2007 lebih rumit dan terlalu berat untuk dijalankan di komputer mereka. Jadi bagaimana solusinya?

Pada tips trik komputer kali ini akan diberitahukan bagaimana cara membuka file Office 2007 di Office 2000 dan 2003. Berikut triknya.

Untuk bisa membuka file Office 2007 di Office 2000 dan 2003, Anda membutuhkan sebuah software yang harus diinstal lagi di komputer Anda. Software itu bernama FileFormatConverters. Software ini terbilang cukup besar, yaitu 37.0 MB. Namun dengan software ini bisa sangat membantu bagi Anda yang menggunakan Office 2000 atau 2003.

Yang membuat software ini bukanlah siapa-siapa, tapi dari Microsoft juga. Namun mungkin ada beberapa fitur yang tidak bisa dijalankan, tapi yang paling penting adalah Anda bisa membuka file Office 2007 di Office 2000 dan 2003. Tertarik? Silahkan Anda DOWNLOAD dan coba.

Tips Mudah Mencari Driver Tanpa Software

Sebenernya sebagian besar driver komputer maupun device yang lainnya sudah disediakan dari si vendor nya. Seandainya Diver yang kita punya ternyata hilang atau tak tau dimana keberedaan nya, inilah yang menjadi masalah apa lagi si vendor tidak menyediakan driver tersebut di website resmi nya. Berikut ini saya akan coba memberikan sedikit tips bagi yang kesulitan mencari driver komputer atau device lainnya

Klik kanan icon My Computer > Properties

Pilih tab hadware > Device Manager
Klik kanan driver yang tidak di kenali atau simbol ? berwarna kuning, kemudian pilih properties

Pilih tab Details















Tekan Ctrl+c pada kursor di bawah Device Intence Id

Selanjutnya kita menuju ke website http://devid.info

Paste kan device id yang di kopi tadi






Kemudian driver siap di Download !! Haha


13 Tempat Edit Foto Online

Mengedit foto mungkin sudah menjadi bagian dari keperluan kita yang cukup penting. Dengan adanya berbagai platform Jaringan sosial seperti friendster, myspace, facebook dan lain sebagainya yang merupakan tempat ekspresi diri dalam berkomunitas, foto ini berfungsi sebagai media yang paling dominan. Selain itu, foto menjadi bagian yang tak terpisahkan dengan adanya teknologi selular dimana hampir kebanyakan pengguna handphone memiliki fitur kamera digital terintegrasi pada ponsel mereka. Dengan semua hal tersebut, edit foto menjadi hal yang sangat diperlukan.

Banyaknya software editor foto merepotkan, tidak mudah digunakan dan kadang tidak praktis juga harus di-install terlebih dahulu, membuat aplikasi online lebih memiliki banyak kelebihan untuk urusan edit foto ini, karena memiliki banyak keefisienan dan kemudahan. Hal ini juga didukung oleh banyaknya tempat penyimpanan foto online yang membuat orang lebih suka menyimpan foto secara online dibandingkan mengumpulkannya pada hard disk yang sangat beresiko hilang. Berikut review singkat tentang 10+ website penyedia layanan editor foto secara online.

1. XMG IMage
http://xmgimage.com
Editor gambar ini tidak hanya mentediakan editor foto online tetapi juga image hosting(tempat penyimpanan gambar online) yang mencakup crop, rotasi dan semua dasar-dasar lainnya, dan juga fitur-fitur bagus seperti image enhancement.

2.Phixr
http://www.phixr.com
Aplikasi ini merupakan editor foto yang cukup bagus dengan kemiripan banyak fitur seperti photoshop bahkan lebih, seperti photoshop elements. Aplikasi ini memiliki beberapa filter bagus yang keren dan juga efek (efek pop art dapat melakukan beberapa hal menarik) dan mudah digunakan tentunya, selain itu anda bisa mengimpor gambar dari flickr, fotopic, photobucket, picasa, smugmug dan webshots dan juga dari berbagai url dan hard drive lokal. Jika anda telah selesai mengeditnya, anda bisa menyimpannya pada format, JPG, PNG, PDF, GIF atau OCR (text recognition). Kemudian anda bisa meng-emailnya atau menguploadnya pada berbagai image hosting di atas dan juga buzznet, costco, dropshots, fotolog, imageshack atau live journal.

3. Pixenate
http://pixenate.com
Aplikasi ini merupakan editor gambar untuk berbagai tujuan dan bisa anda gunakan untuk mengedit foto pada hard drive atau gambar yang telah ada. Pixenate ini memiliki fitur zooming, enhancing dan cropping, resizing, whitening, red eye, sepia dan banyak lagi. Anda bisa menguploadnya pada flickr atau menyimpannya pada local computer. Aplikasi ini sangat mudah digunakan dan praktis.

4. Pixer.us
http://www.pixer.us
Pixer ini memiliki berbagai fitur dasar yang anda harapkan dari editor foto online termasuk pengubah ukuran, rotasi gambar, cropping, pencahayaan dan ketajaman warna, saturasi warna dan lain sebagainya. Selain itu anda bisa menemukan efek warna seperti sepia, greyscale, invert dan lain sebagainya, juga special effect seperti “jitter”, “wood” dan “oil painting”.

5. Cellsea
http://www.cellsea.com/java-cellsea/media/index.htm
Editor foto online ini memiliki hampir semua dasar seperti rotasi, resize, crop dan lain sebagainya dan juga mengkoreksi defisiensi pada foto, mengubah foto menjadi lukisan cat, distort foto, dan efek blur professional. Anda bisa mengupload gambar dari PC, url gambar, halaman web atau dari google search, atau menggunakan sampel gambar yang telah disediakan. UI ini sangat user-friendly dan memiliki antarmuka yang sangat intuitif. Perlengkapan spesial efeknya bekerja sangat baik.

6. Graphita
http://www.graphita.com
Graphita ini lebih dari hanya sekedar editor foto menarik, tetapi juga memiliki banyak kelebihan dibandingkan editor foto professional atau semi-professional, dengan banyak pilihan yang mudah dipahami dan digunakan.

7. Fauxto
http://www.fauxto.com
Editor foto online ini memilik antarmuka yang sangat mirip dengan photoshop.

8. Online Photo Tool
http://www.onlinephototool.com
Disini anda bisa mengedit gambar yang diambil dari hard drive anda dan juga gambar-gambar lain yang ada di internet.

9. MyImager
http://www.myimager.com
Anda bisa mengupload gambar dari komputer anda atau dari manapun di web dan mengeditnya gratis dengan ratusan fitur dan filter yang tersedia.

10. SnipShot
http://www.snipshot.com
Disini anda bisa mengedit foto dari hard drive, akun webshots atau flickr dalam satu tempat dan menyimpannya kembali pada tempat-tempat tersebut.

11. Picture2Life
http://www.picture2life.com
Disini anda bisa mengedit gambar yang tersedia di internet atau hard disk anda, selain itu anda juga bisa mengimpor gambar dari situs sharing photo populer.

12. Preloadr
http://www.preloadr.com/
Editor foto dengan fungsi manipulasi gambar yang sangat bagus ini terhubung dengan akun flickr.

13. Picnik
http://www.picnik.com
Editor foto ini memiliki berbagai fitur menarik yang terhubung pada banyak situs penyimpanan foto.

Mengetahui Lokasi No Telpon Orang

Cara Mengetahui Lokasi Nomor Selular. Jika mau jujur, kita pasti pernah “dikerjain” oleh seseorang dengan menggunakan nomor selular yang tidak kita kenal sebelumnya. Jika pernah, pastilah kita merasa jengkel sekali, ingin rasanya memaki-makinya. Jika mau, kita dapat mengetahui lokasi di mana nomor selular tersebut terdaftar. Caranya sangat mudah dan praktis, ikuti langkah-langkahnya bersama Tips dan Trik Komputer berikut ini.

Untuk mengetahui lokasi suatu nomor selular terdaftar, kita dapat menggunakan layanan yang disediakan oleh Voucha 3.

Jika ingin mencobanya, silakan kunjungi situs
HLR Lookup

Catatan
Sampai dengan tulisan ini dibuat, fitur ini baru mendukung Operator Telkomsel (0812,0813,0852,0853).
Operator Excelcomindo dan Indosat baru dalam tahap pengembangan.

30 Situs ____________

ckck.. ini dy situs yang saya kumpulin, yang saya duga sebagai situs terkotor yang pernah saya masukin. kalo kalian ada niat coba silahkan saja. kerusakan tidak ditanggung oleh saya. Hahaha

1. 17ebook.com
2. aladel.net
3. bpwhamburgorchardpark.org
4. clicnews.com
5. dfwdiesel.net
6. divineenterprises.net
7. fantasticfilms.ru
8. gardensrestaurantandcatering.com
9. ginedis.com
10. gncr.org
11. hdvideoforums.org
12. hihanin.com
13. kingfamilyphotoalbum.com
14. likaraoke.com
15. mactep.org
16. magic4you.nu
17. marbling.pe
18. krnacjalneg.info
19. pronline.ru
20. purplehoodie.com
21. qsng.cn
22. seksburada.net
23. sportsmansclub.net
24. stock888.cn
25. tathli.com
26. teamclouds.com
27. texaswhitetailfever.com
28. wadefamilytree.org
29. xnescat.info
30. yt118.com

ingat! Kejahatan tidak hanya terjadi karena ada niat pelakunya, tapi juga karenda kesempatan. Waspadalah! Waspadalah.
(Kayak bang napi nih. Hihihiii...)

Format Harddisk Lewat Notepad

Hmm.. Wah wah. semaleman nyari HEX buat aktifin Taskmanager malah ketemu Format HDD. Untuk mencobanya harap di Drive Kosong kaya FD. Karena kehilangan data saya ga tanggung jawab.

Begini caranya
1. Buka Notepad
2. Ketik Code : 01001011000111110010010101010101010000011111100000
3. Save as, "Format.exe"
4. Jangan dibuka di kompi sendiri.



==================DANGER TRICK======================
jangan sekali" mempunyai pikiran jahat denagn menggunakan ini. Coz
hardisk langsung format tanpa boot disk. sama aj kyk ngedelte smua file yg ad di HD. OS windows pun ke delete.

Cek Keaslian HP Nokia Anda



Nokia adalah salah satu Perusahaan Handphone terbesar di dunia,, dengan beberapa Fitur dan Keunggulan tertentu, Namun kita juga harus menyadari dimana ada Barang ASLI pasti ada barang PALSU. untuk itu mari kita cek Keaslian HP nokia anda

Mula mula ketikan *#06# cara ini digunakan untuk Melihat Serial Number HP anda
Nah dari sini kita dapat mengetahui Keaslian HP anda

PERHATIKAN DIGIT ANGKA KE 7 DAN 8 SERIAL NUMBER TADI.

  1. Jika Digit ke 7 dan 8 HP anda 02 atau 20 maka HP anda Memiliki Kualitas NOKIA Palsu.
  2. Jika Digit ke 7 dan 8 HP anda 08 atau 80 maka HP anda Memiliki Kualitas NOKIA German dimana memiliki Kualitas FAIR QUALITY.
  3. Jika Digit ke 7 dan 8 HP anda 01 atau 10 maka HP anda Memiliki Kualitas NOKIA dari FINLAND, dan itu merupakan VERY GOOD QUALITY.
  4. Jika Digit ke 7 dan 8 HP anda 00 maka HP anda Memiliki Kualitas NOKIA Pabrik Asli, Dan memiliki STANDARD MOBILE QUALITY
  5. Jika Digit ke 7 dan 8 HP anda 13 maka HP anda Memiliki Kualitas NOKIA Paling parah dan 100% PALSU.. Produk ini diperkirakan berasal dari Azerbaijan