Senin, 06 September 2010

Tampilkan Versi Windows Yuu !!

Wah sebenarnya trik ini udah lama ada,, cuman lupa mulu mau postinginnya. baru inget tadi pas lagi utak atik Tuneup Uttilities.. ahh inget deh,, terus saya coba inget inget alamat registrinya,, wah gampang letaknya pasti di current user,, wahahha langsung simak yu

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.

Klik Start >> Run >> kemudian ketikkan regedit kemudian klik OK atau ENTER, seperti di bawah ini.



Kemudian akan tampil jendela Registry Editor.
Kemudian klik HKey Current User >> Control Panel >> Desktop seperti di bawah ini.


Kemudian pada sisi sebelah kanan, cari dan klik double PaintDesktopVersion hingga muncul jendela Edit DWORD Value, seperti di bawah ini.


Kemudian isikan 1 dan lanjutkan dengan menekan OK.
Selesai.

Sekarang, restart atau Log Off PC / laptop Anda dan pastikan versi Windows muncul pada desktop sebelah kanan bawah, seperti di bawah ini.


Selamat Mencoba!! Wahhahaha peace ya bro !!

1 komentar:

  1. Patenblogger: Tampilkan Versi Windows Yuu !! >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Patenblogger: Tampilkan Versi Windows Yuu !! >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Patenblogger: Tampilkan Versi Windows Yuu !! >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK 32

    BalasHapus